Sabtu, 28 Januari 2012

TOLONG HENTIKAN PEREDARAN MATAHARI

Amir bin Abdi Qais, salah satu tabi’in ahli zuhud dan ahli ibadah suatu saat diajak bercakap-cakap oleh seseorang, ”Bercakaplah untuk saya”.
Amir bin Abdi Al Qais pun menjawab,”Tolong, hentikan peredaran matahari.” (Shaid Al Khathir, 1/46).

Manusia harus menyadari kemuliaan waktunya dan harga waktunya, maka ia hendaklah tidak mensia-siakannya walau sebentar kecuali untuk mendekatkan diri kepada Allah. Hingga ia memprioritaskan yang paling utama dari perkataan dan perbuatan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar